Bidang Kominfo

Bidang Kominfo

Linawati Wijaya: Pentingnya Menjaga Kekompakan Pengurus

Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) cabang Batulayar Linawati Wijaya mengukuhkan pengurus PGRI cabang Batulayar Selasa, 25 Februari 2025 di SDN 4 Batulayar Barat. Pengukuhan tersebut dihadiri wakil ketua III PGRI Lobar Syafii, Camat Batulayar, KUA Batulayar dan jajaran pengurus…

Nuraini : Ini Kemangan Kita Bersama

Ini sejatinya kemenangan kita bersama. Oleh karena itu,  ia meminta anggota PGRI untuk selalu bersinergi karena  khawatir dengan kemampuan dirinya ketika  melangkah sendiri . Hal itu diungkapkan Ketua PGRI Cabang Narmada Nuraini saat menyampaikan sambutan usai terpilih pada Konfrensi Kerja…

Sukirman : Berikan Kami Masukan untuk Membangun PGRI

Pemilihan Ketua PGRI Cabang Labuapi  berjalan secara musyawarah dan mufakat dengan cara aklamasi yang dihadiri sebanyak 35 peserta. Ketua PGRI Cabang Labuapi terpilih Sukirman mengucapkan terima kasih atas kepercayaan, ia meminta  dukungan kepada anggota PGRI agar program PGRI bisa berjalan…

Pengurus PGRI Merupakan Pekerja Sosial, Tidak di Gaji

Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia  (PGRI) Kabupaten Lombok Barat H. Akhmad Sujai mengatakan bahwa pengurus PGRI merupakan pekerja sosial. Kenapa dikatakan pekerja sosial? karena pengurus PGRI tidak digaji. Pengurus meluangkan waktu, tenaga dan pikirannya untuk mengurus organisasi. Hal itu disampaikan…

Sujai : Pilih Rekan Kerja Yang Mau Bekerja

Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Lombok Barat kembali menggelar Konfercab PGRI Gunungsari di SMPN 1 Gunungsari Sabtu, 22 Februari 2025. Ketua PGRI Kabupaten Lombok Barat H. Akhmad Sujai menekankan agar pengurus PGRI Cabang Gunungsari melakukan penataan anggota PGRI dan registrasi…

Lazada Untuk Lombok Barat Sejahtera Dari Desa

Lazada Untuk Lombok Barat Sejahtera Dari Desa

Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Lombok Barat Dr. H, Akhmad Sujai, S.Pd.,M.Pd menyampaikan ucapan selamat dan sukses kepada Bupati dan Wakil Bupati Lombok Barat, H. Lalu Ahmad Zaini dan Hj. Nurul Adha periode 2025-2030 yang secara resmi dilantik…

PGRI Lobar Serahkan Dana Sosial, Semoga Bermanfaat

Pengurus Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Lombok Barat menyerahkan dana sosial atas wafatnya M. Najib, S.Pd Sabtu, 15 Februari 2025. Penyerahan dana sosial sebesar Rp. 1 juta disampaikan langsung oleh Wakil Ketua III PGRI Kabupaten Lombok Barat Syafii, Ketua…